Melayani
di Lingkungan Pondok Sosial (LIPONSOS) ±370 orang Kristen di antara 1470 orang yang
ada didalamnya. Memuji Tuhan bersama dengan mereka dengan penuh sukacita
dan membagikan firman Tuhan dengan cara yang sederhana supaya mereka mengerti
akan firman yang disampaikan.
Memberikan keperluan berupa karbol,
shampoo, mesin blender, kain kafan, baju bekas sesuai
dengan permintaan dari pihak pengurus
setampat. Dan mengadakan potong rambut
gratis yang juga direspon dengan sangat baik dan mereka merasa senang
dengan adanya acara ini.
Saat
memuji Tuhan, mereka pun memuji Tuhan dengan sukacita, berdoa dan
menyembah dengan
sungguh-sungguh dan tetap mendengarkan firman Tuhan dengan sungguh-sungguh. Meskipun kondisi kesehatan jiwa mereka
sedikit terganggu, tapi mereka tetap beribadah dengan sungguh-sungguh. Bagaimana
dengan kita?? J
Tidak ada komentar:
Posting Komentar